DPD RI: Masa Depan Islam Terletak pada Generasi Muda Muslim
Ibadah.co.id –Pemuda adalah generasi masa depan yang akan menentukan bagaiamana peradaban selanjutnya. Pemudah menjadi penentu tentang warna dunia kedepannya. Apakah akan menjadi damai atau malah hancur, itu terletak pada generasi mudanya…