415 Jemaah Haji NTT Landing di Bandara Juanda Surabaya
Ibadah.co.id – Sebanyak 415 jemaah haji asal Nusa Tenggara Timur (NTT) mendarat di bandara udara Juanda Surabaya. Mereka yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 65 debarkasi Surabaya (SUB 65) ini diterbangkan dari Saudi ke Tanah Air…